Rabu, 24 Desember 2014

Indahnya Hak dan Kewajiban dalam Berdemokrasi (Tugas Pkn BAB 6)

Dimanakah letak keindahan dalam demokrasi? Indahnya demokrasi ketika
-          Rakyat tidak hanya menjadi objek. Pemerintah menganggap rakyat sebagai pelaku demokrasi.
-          Pemerintah menghargai HAM. Khususnya partisipasi rakyat dalam pemerintahan.
-          Rakyat diberi kebebasan.
-          Tidak ada diktatorisme/kesewenang-wenangan.
-          Adanya kebersamaan dalam menyelesaikan masalah negara.
Bentuk-bentuk Sistem Demokrasi di sekolah :
-           Pemilihan Ketua OSIS
-           Pemilihan ketua kelas
-           Diskusi kelompok
-          Memberikan usul, saran, dan pesan kepada pihak sekolah
-          Menulis artikel, pendapat, opini di majalah dinding.